You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Saluran Jalan Pulau Kecil Sepanjang 250 Meter Dikuras
....
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

Saluran di Jalan Pulau Kecil Sunter Jaya Dikuras

Suku Dinas Sumber Daya Air (SDA) Jakarta Utara menguras saluran air di Jalan Pulau Kecil, Sunter Jaya, Tanjung Priok.

Pengurasan dikerjakan sepanjang 250 meter dari akhir Maret 2022 lalu

Kasatpel SDA Kecamatan Tanjung Priok, Denny Tri Hendarto mengatakan, pengurasan dilakukan karena sedimentasi lumpur pada saluran sudah cukup padat.

"Pengurasan dikerjakan sepanjang 250 meter dari akhir Maret 2022 lalu," ujarnya, Minggu (10/4).

Saluran Penghubung Meruya Indah Dikuras

Ia menuturkan, pengerjaan pengurasan saluran yang memiliki lebar dua meter dan tinggi 1,5 meter ini melibatkan dua operator berikut satu alat berat. Bila tak ada kendala, pengurasan ditargetkan selesai akhir Mei 2022 mendatang.

"Dengan dilakukan pengurasan, kita harap kawasan sekitar bisa terbebas dari genangan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pendaftaran Mudik Gratis 2025 Dibuka Besok, Simak Informasi Lengkapnya

    access_time06-03-2025 remove_red_eye3873 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Ini Aturan Jam Kerja ASN Pemprov DKI Selama Ramadan 2025

    access_time28-02-2025 remove_red_eye1142 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Disparekraf Atur Jam Operasional Usaha Pariwisata dan Hiburan saat Ramadan

    access_time28-02-2025 remove_red_eye1135 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Masjid Fatahillah Balai Kota DKI Sediakan Takjil Gratis Selama Ramadan

    access_time01-03-2025 remove_red_eye1082 personFolmer
  5. Transjakarta Terapkan Prosedur Terbaru dalam Laporan Barang Tertinggal

    access_time03-03-2025 remove_red_eye1045 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik